Rabu, 14 Agustus 2019

Mode Transportasi

Penyelenggaraan transportasi bisa berbagai macam, namun hakekatnya adalah perpindahan barang dan orang dari satu tempat asal ke tempat tujuan,. Secara garis besar, dengan melihat mediumnya, transportasi ini dapat dibedakan menjadi koda darat, udara dan air :
a. Transportasi Darat
Awalnya manusia memindahkan barang dengan tangan dan punggungnya, tetapi kemampuanya sangat terbatas. Kemudian mulai menggunakan hewan (kuda, keledai, unta dan lain-lain) sehingga produktivitas, jarak tempuh, kecepatan perpindahan meningkat.
Sejalan dengan kemajuan teknologi, mulai dikembangkan kereta kuda/pedati, selanjutnya perkembangan teknologi otomotif, metal dan elektronika membuat orang dapat memanfaatkan sumber daya alam untuk membuat macam-macam kendaraan bermotor dan lokomotif yang cukup berhasil memenuhi kebutuhan pergerakan penumpang dan barang. Moda ini menggunakan medium yang terletak didarat, baik dibawah maupun melayang.
Sarana  dapat dibagi menurut :          
1) Transportasi Jalan Raya
2) Transportasi Kereta Rel
3) Transportasi Pipa
4) Transportasi Gantung



BERBAGAI SUMBER

Tidak ada komentar:

Earning Per Share

a.      Definisi Earning Per Share Earning Per Share (EPS) atau pendapatan perlembar saham adalah bentuk pemberian keuntungan yang diberik...